Cara Membuat Database dengan PhpMyAdmin



           Database adalah sebuah tempat yang akan kalian gunakan untuk menyimpan data untuk web, ataupun aplikasi yang akan kalian buat. Nah setelah tahu sedikit tentang database saya disini akan sedikit berbagi tentang cara membuat database dengan simple dan sangat mudah yang tentunya tidak membuat kepala jadi pusing tujuh keliling. Silahkan disimak cara membuat databasenya.

1.      Buka aplikasi XAMPP dan klik start Apache dan MySQL




2.      Dibagian ini ada dua cara
a.      Klik Admin


Setelah keluar tampilan seperti dibawah ini, lalu klik phpMyAdmin


Kemudian akan menampilkan sebuah interface seperti dibawah ini.


b.      Atau bisa dengan membuka aplikasi browser kalian kemudian ketik “localhost/phpmyadmin/” kemudian klik enter pada keyboard kalian


Hasilnya sama saja.


3.      Klik form database, ketik nama database yang kalian inginkan, saya menggunakan nama “wordpress”, kemudian klik Create.



Database kalian telah selesai dibuat dan siap digunakan



Terimakasih karena sudah menyempatkan waktu untuk membaca tutorial ini. Jika masih belum paham kilik DISINI.

Komentar

Postingan Populer